Sabtu, 23 November 2013

Carica Papaya


Carica Pubescens


1.Tentang Carica
carica adalah salah satu buah andalan dari dataran Tinggi Dieng. Buah ini memang berjenis pepaya, namun Carica Dieng ini memiliki perbedaan yang mencolok apabila dibandingkan dengan buah pepaya pada umumnya. Lantaran varian pepaya bernama ‘carica’ ini tidak bisa dimakan begitu saja.
Pepaya jenis carica Dieng ini sangat lebih cocok dibuat minuman manisan. Struktur dagingnya mirip dengan pepaya, namun struktur biji-bijiannya serupa dengan biji markisa. Ketika dikupas, terutama ketika terbuka bijiannya, akan menebarkan aroma segar luar biasa yang memancing air liur penciumnya, bahkan dalam jarak yang cukup jauh. Biji berlendir itulah yang nantinya akan dijadikan kuah manisan. Dalam foto terlihat, buah carica Dieng itu hanya sebesar kepalan  tangan kita.,buah yang memiliki nama latin Carica Pubescens ini masuk dalam golongan famili Pepaya. Hanya saja, bertolak belakang dengan Pepaya yang biasa hidup di tempat panas , justru Carica hanya bisa tumbuh ditempat tinggi dengan suhu udara relatif dingin. Oleh karena itu, buah ini banyak tumbuh di Dataran Tinggi Dieng. 
2.Khasiyat Carica
Selama ini Khasiat buah Carica yang diketahui umum adalah kemampuannya membantu memperlancar pencernaan makanan. ternyata, selain itu Carica juga memiliki khasiat lain.beberapa diantaranya;
Carica  banyak mengandung enzim  Papain, yaitu enzim yang berfungsi mempercepat proses pencernaan Protein. Enzim papain dalam buah pepaya mampu mencerna zat sebanyak 35 kali lebih besar dari ukurannya sendiri, itulah kenapa meski kandungan Protein dalam buah Carica tidak terlalu tinggi (4-6 gr) namun hampir selurunya dapat diserap oleh tubuh dan sangat berpengaruh pada produksi hormon pertumbuhan manusia. Bahkan penelitian baru-baru ini menunjukan kandungan Arginin pada buah carica dapat menghambat pertumbuhan sel-sel kanker Payudara.
Kandungan Papain dalam buah Carica juga memiliki sifat antiseptik dan membantu mencegah perkembangbiakan bakteri yang merugikan di dalam usus. Membantu menormalkan pH usus sehingga keadaan flora usus pun menjadi normal.
Kandungan Vitamin C dalam buah Carica lebih tinggi dari kandungan Vitamin C pada jeruk. Carica juga memilik kandungan Vitamin A yang lebih tinggi daripada Wortel. Selain itu  Carica juga kaya dengan vitamin B kompleks dan Vitamin E yang tentunya baik untuk kesehatan.
Manisan Carica adalah comodity khas daerah dataran tinggi Dieng dan Wonosobo. Biasanya dijual dalam botol-botol selai ukuran 230 dan 350 gram. Setelah jadi manisan rasanya manis dan texturenya seperti buah mangga. Yang istimewa adalah saus atau air manisan yang terbuat dari biji Carica. Selain manis, aromanya sangat harum dan mengundang selera. Manisan Carica adalah oleh-oleh istimewa khas wonosobo dan dataran tinggi Dieng.
Produk contoh carica adalah carica dalam sirup, jus carica, sirup carica, selai carica, dan permen carica. Produk ini merupakan produk khusus dari Dieng dan selalu dicari
oleh turis sebagai hadiah. Harga carica dalam sirup adalah ± Rp.10.000 (1US $ = ± Rp. 8.500) per botol. Rasa yang kenyal, manis, dan lezat, dan juga memiliki aroma yang khusus menjual. Jika Anda makan di Dieng, Anda candrink segera, tetapi jika Anda membawanya pulang Anda dapat menambahkan beberapa es di atasnya. Nikmati!
Sejatinya ada banyak produk asli dataran tinggi Dieng. Selain berupa carica, purwaceng, ataupun teh tambi, ada juga produk rempah-rempah lain yang dijadikan bahan cemilan. Bisa berujud keripik ataupun makanan ringan siap saji.
harga perdus 72.000 rupiah belum termasuk ongkir isi 12 mangkok plastik pp5, berat perdus 3kg ,berat bersih isi per mangkok plastik 250 gram.aseli carica dieng bebas campuran, bebas pengawet kimia.kadaluwarsa hanya 6 bulan .bisa pesen 1 dus.,minat bisa hub Muhammad Miftahul Huda












Tidak ada komentar:

Posting Komentar

!
A
S
I
B
A
Y
A
S
R
I
K
I
P
A
Y
A
S
A
K
I
J
A
S
I
B
I
T
S
A
P
A
Y
A
S